Capsa Susun
PERINGKAT KARTU
Tingkat 1
Tingkat 2
Tingkat 3
KOMBINASI SPESIAL / KLAIM
Kombinasi terkuat dalam permainan. Jika ada lebih dari satu pemain memiliki kombinasi yang sama, maka pemain dengan As terkuat yang akan menang.
PERATURAN CAPSA SUSUN
Capsa merupakan permainan yang menggunakan 13 kartu dimana pemain bersaing melawan satu sama yang lainnya.
Setiap pemain akan dibagikan 13 kartu dan harus menyusun sesuai susunan Tingkat 1 sampai 3 seperti gambar diatas.
Kekuatan susunan kartu harus dimulai dari Tingkat 3 ke Tingkat 1.
TOMBOL AKSI PERMAINAN
SUSUN OTOMATIS
Susun otomatis oleh sistem, total ada 3 hint oleh sistem.
SIMBOL ATAU NILAI
Susun kartu pemain menurut Simbol atau Nilai
KLAIM
Muncul ketika ada susunan tangan yang dapat di klaim
KONFIRMASI
Konfirmasi susunan kartu pemain
SUSUN ULANG
Menyusun ulang kartu sebelum pemain lain siap
CARA MENYUSUN
CARA MENANG
Royal Flush
Jika pemain memiliki kartu yang sama, kartu dengan jenis yang lebih besar menang.
Straight Flush
Peringkat kartu akan dibandingkan, jika pemain memiliki kartu yang sama, kartu dengan jenis yang lebih besar menang.
4 Of A Kind
4 of a kind akan diberi peringkat dengan membandingkan 4 kartu serupa
Full House
Full House akan diberi peringkat dengan membandingkan 3 of a kind di dalam full house.
Flush
Peringkat kartu akan dibandingkan, jika pemain memiliki kartu yang sama, kartu dengan jenis yang lebih besar menang.
Straight
Peringkat kartu akan dibandingkan, jika pemain memiliki kartu yang sama, kartu dengan jenis yang lebih besar menang.
3 of a Kind
3 of a kind akan diberi peringkat dengan membandingkan 3 kartu serupa.
Two Pair
Peringkat kartu akan dibandingkan, jika pemain memiliki kartu yang sama, kartu dengan jenis yang lebih besar menang.
Pair
Peringkat kartu akan dibandingkan, jika pemain memiliki kartu yang sama, kartu dengan jenis yang lebih besar menang.
High Card
Peringkat kartu akan dibandingkan, jika pemain memiliki kartu yang sama, kartu dengan jenis yang lebih besar menang.
* Peringkat Simbol dari tertinggi ke terendah: Sekop, Hati, Keriting, Wajik